CARA CEK NISN SISWA

 NISN atau Nomor Induk Siswa Nasional adalah nomor identik yang digunakan dalam pengkodean di dunia pendidikan di Indonesia, NISN digunakan oleh semua siswa yang terdaftar baik siswa swasta maupun siswayang sekolah di sekolah negeri. NISN setiap siswa mempunyai kode indentik jadi setiap NISN pada setiap siswa pasti berbeda. hal ini sama diterapkan dengan NIK (nomor induk kependidikan) pada KTP setiap warga negara Indoensia.

Terkadang pihak sekolah, maupun siswa memtutuhkan data NISN yang sudah didaftarkan, dan sekolah maupun siswa kebingungan untuk mengecek kesesuaian data NISN yang mereka miliki. maka dari itu admin berusaha membantu dengan membuat artikel cara cek NISN siswa SD SMP dan SMA ini semoga dapat membantu, langsung saja kita praktekan cara cek NISN

  1. Pertama-tama buka halaman berikut ini http://nisn.data.kemdiknas.go.id/page/data
  2. Jika kamu tahu NISN kamu silahkan gunakan tab pencarian Berdasarkan NISN
  3. Jika kamu tidak tahu silahkan pilih tab pencarian berdasarkan nama 
  4. Silahkan isikan nama lengkap, tempat lahir dan tanggal lahir kamu dengan benar 
  5. kemudian tekan tombol cari
  6. maka selanjutnya jika nisn kamu sudah terdaftar kamu akan dapat melihar rincian data kamu yang sudah didaftarkan ke NISN tersebut 
  7. jika belum terdaftar silahkan hubungi kontak halaman web tersebut 

 Untuk sekolah yang ingin mendaftarkan NISN peserta didiknya silahkan menuju halaman berikut ini : http://nisn.data.kemdiknas.go.id/page/dyn/4
silahkan downlod formulir pengajuan NISN untuk peserta didik yang belum terdaftar NISN nya 
untuk mengetahui lebih jauh tentang NISN silahkan kunjungi halaman berikut ini http://nisn.data.kemdiknas.go.id/page/dyn/8
semoga artikel tentang cara cek NISN siswa SD, SMP dan SMA bisa membantu rekan di sekolah dan atau siswa sekolah.